BANDAR LAMPUNG – Bukti keseriusan menindaklanjuti laporan penahanan ijazah di beberapa sekolah, Dinas Pendidikan Provinsi Lampung menerbitkan surat edaran dengan Nomor : 800/2499N.01/0P.2/2024 tentang penyerahan Ijazah. Dalam Surat edaran tersebut, dinas Pendidikan Provinsi Lampung menetapkan 31 lokasi sebagai posko penyerahan […]