FAJARSUMATERA – Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Tulangbawang Barat (Tubaba) membuka Pelatihan Wawasan Kebangsaan Dalam Kesadaran Bela Negara Bagi Pelajar SMA / Sederajat yang berlangsung di Wisma Asri, Tiyuh Tirta Makmur. Senin (03/06/2024). Mengawali sambutannya, Sekdakab menjelaskan Tema pelatihan hari ini […]
0
566 Views